Selasa, 18 November 2008

gunung

008-11-09 14:36:40 UTC
Pada saat ini keberadaan Taman Nasional Gunung Ciremai terutama sepanjang Jalur Pendakian sangat memperihatinkan dikarenakan : Sampah sintetis (polyester) yang sangat sukar di uraikan/didegradasi oleh alam. Sampah sintetis ini terjadi akibat banyaknya pendaki yang melakukan pendakian tanpa aturan dan prosedur pendakian yang benar serta mengabaikan Kaidah Konservasi. Disamping itu juga karena kurangnya pemahaman kepada para pendaki dan tidak adanya sarana untuk pengumpulan sampah. Artikel lengkap

Kirim Email ke teman | komentar: 1

Lomba foto kali ciliwung posted by Admin on 2008-10-26 16:20:31 UTC
Dalam rangka mewujudkan kepedulian kita terhadap lingkungan : -CCS ( Ciliwung Civil Society ) Sebuah kelompok kerja yang peduli terhadap lingkungan kali ciliwung dan sekitarnya bekerjasam dengan -YASARI ( Yayasan Search and Rescue Indonesia ) yang didirikan dengan visi dan misi mentransformasikan masyarakat dari objek menjadi subjek dalam penanggulangan bencana dan - Pulaubiru Production ( SLANK Management ). Mempersembahkan : " Lomba Foto Kali Ciliwung "
Objek Foto : Harus melambangkan atau terkait dengan kali ciliwung, interaksi dengan masyarakat disekitar kali ciliwung dan Objek foto yang dihasilkan harus berada disekitar kali ciliwung. Artikel lengkap

Tidak ada komentar: